.post-body { line-height:1.8em; letter-spacing: 0.1px; }

Senin, 15 Mei 2017

Cara mengintalasi keyboard dan mouse

Prosedur instalasi keyboard dan mouse: 
  1. Matikan komputer terlebih dahulu.  
  2. Lepaskan kabel power,modem,jaringan atau kabel lain yang terhubung ke cpu.  
  3. Lepas keyboard atau mouse lama bila terpasang 
  4.  Jika kita ingin memasang USB mouse, pasangkan konektor mouse ke USB port pada back panel cpu.  
- ATAU -  

Jika kita ingin memasang Personal System/2 (PS/2) mouse pasangkan konektor mouse ke PS/2 mouse port  pada back panel cpu
    5.  Jika kita ingin memasang USB keyboard, pasangkan konektor keyboard tke USB port pada
         back panel cpu.
    6.  Pasang dan hubungkan  kembali semua kabel yang kita lepas ke cpu. 
    7.   Nyalakan komputer,periksa hasil instalasi pada windows.  
      

Jenis jenis peripheral

Peripheral komputer adalah berbagai komponen yang terhubung ke CPU (Central Processing Unit) yang berfungsi sebagai perangkat Input dan Output data kedalam dan keluar CPU yang selanjutnya diproses oleh sistem komputer untuk mengolah data Input yang di-Input oleh periferal Input seperti Mouse, Keyboard, Scaner, Recording Device, WebCam. Data input ini dapat berupa data Dokumen, Suara, Gambar, Gerakan dan Video. Selanjutnya data yang telah dimasukan kedalam komputer akan diolah oleh peralalatan Process untuk menghasilkan data Output yang akan ditampilkan dalam bentuk nyata atau tidak oleh Periferal Output misalnya berupa Dokumen, Suara, Gambar, dan Video yang dihasilkan oleh Periferal sepert Monitor, Printer, Plotter, Speaker, HeadSet, dsb. Berdasarkan kegunaannya, periferal komputer terdiri dari 2 (Dua) tipe yaitu sebagai berikut :
  1. Peripheral Utama (Main Periferals) : yaitu tipe periferal yang keberadaannya harus ada pada saat menjalankan komputer misalnya Mouse, Keyboard dan Monitor.
  2.  Peripheral Pendukung (Out Sillary Periferals) : yaitu periferal pendukung yang keberadaannya tidak harus ada pada saat menjalankan komputer misalnya Printer, Speaker, WebCam, Scaaner dsb. 

Instalasi Monitor

Untuk instalasi monitor ada beberapa hal yang perlu diperhatikan yaitu:
  1. Pastikan kompatibilitas
  2. Periksa jenis port card. VGA 
  3. Membaca user manual monitor
  4. Menghubungkan kabel dan memeriksa layar
  5. Menyesuaikan sudut dan posisi monitor terhadap penguna.
  6. Mengatur Kecerahan dan kontras monitor

Power - on self - test (POST)

adalah tes yang di lakukan oleh bios komputer pada
waktu pertama kali menyala untuk memastikan semua perangkat keras berf
ungsi
dengan benar dan memenuhi persaratan minimum sistem sebelum memulai sisa
proses booting

Steker Loop - Back

Steker Loop - Back menyediakan informasi diagnosa yang penting untuk serial trouble shooting dan port paralel. pengujian loop back bekerja dengan mengirim sinyal keluar dan memastikan bahwa input yang benar yang diterima. informasi diagnosa dapat diperoleh dari pin individu, port, prngontrol, dan hasil printer

Pembagian kelompok sistem operasi.

Sistem operasi yang digunakan untuk sistem komputer umum termasuk komputer personal  terbagi menjadi 3 kelompok besar, yaitu:
  1. keluarga Windows :   sistem operasi meliputi antara lain ialah Windows Desktop Environment berbasis MS-DOS (versi 1.x hingga versi 3.x), berbasis GUI Windows 9x (Windows 95, 98, dan Windows ME). Sistem operasi berbasis Windows NT seperti Windows NT 3.x, Windows NT 4.0, Windows 2000, Windows XP, Windows Server 2003, windows server 2008, windows server 2008 R2, Windows Home Server Windows Vista, Windows 7 (Seven) yang dirilis pada tahun 2009, Windows 8 yang dirilis pada Oktober 2012 dan Windows Orient yang akan dirilis pada tahun 2014.  Keluarga Windows CE seperti windows CE 1.0-CE 6.0 dan Windows Mobile.  
  2. Keluarga Unix. : Sistem operasi ini menggunakan antarmuka sistem operasi POSIX, seperti SCO UNIX, keluarga BSD (Berkeley Software Distribution), GNU/Linux,  debian, red hat, SUSE, Ubuntu, Zeath OS (berbasis kernel linux yang dimodifikasi.). MacOS/X (berbasis kernel BSD yang dimodifikasi, dan dikenal dengan nama Darwin) dan GNU/Hurd. Sistem operasi keluarga unix lainnya seperti AIX, Amiga OS,   DragonFly BSD, Free BSD, GNU, HP-UX, IRIX,Linux, LynxOS, MINIX, NetBSD, OpenBSD, OS X, Plan 9, QNX, Research UNIX, SCO OpenServer, Solaris, UNIX System V, Tru64 UNIX, UnixWare
  3. Keluaraga Mac OS : Sistem operasi ini dikeluarkan oleh industri komputer Apple yang disebut Mac atau Macintosh. Sistem operasi ini antara lain ialah Public Beta (Kodiak), Mac OS X 10.0 (Cheetah), Mac OS X 10.1 (Puma), Mac OS X 10.2 (Jaguar), Mac OS X 10.3 (Panther), Mac OS X 10.4 (Tiger), Mac OS X 10.5 (Leopard), Mac OS X 10.6 (Snow Leopard), Mac OS X 10.7 (Lion), Mac OS X 10.8 (Mountain Lion). Berbasis Server : OpenStep, Raphsody, Mac OS X Server 1.0, berbasis Mobile: iOS. Awal tahun 2007 dikeluarkan  versi 10.5 (Leopard). Tahun 2011 diluncurkan versi 10.7 (lion). Sistem tersebut menggunakan interface TEXT (DOS, POSIX, LINUX), dan  GUI (Graphical User Interface) seperti MS Windows dan LINUX (berbasis TEXT dan berbasis GUI). 

Tower Case.

tower biasanya didesain untuk duduk secara vertikal di lantai di bawah meja. Untuk menyediakan ruang kerja yang lebih luas pada meja, beberapa pengguna awalnya menyusun case desktop secara berdiri di samping mereka di bawah meja. Ini mendorong produsen komputer untuk mengembangkan case yang memang dapat diletakkan di bawah meja. Secara umum, case tower memiliki jendela (bay) yang cukup untuk floppy drive, drive CD-ROM, tape drive, drive DVD, dan lain sebagainya yang mungkin dipasang. Desain internal sistem tower mirip dengan desain internal unit desktop. Case tower meliputi tiga ukuran:
  1. mini tower 
  2.  mid tower 
  3.  full-size tower 
  4. .